Home & Living 08 August 2019

Tanpa Disadari, 5 Alasan Ini Bikin Kecoa Datangi Rumah

4. Faktor Kelembaban Rumah

Area gelap dan lembab merupakan tempat yang disukai oleh kecoa, segera periksa apakah ada beberapa kebocoran seperti pipa wastafel, unit AC yang bocor, atap bocor atau genangan air lainnya di rumah.

Jika terjadi beberapa genangan air di rumah segeralah perbaiki, karena genangan air atau sumber air, bahkan tumpukkan daun basah di luar rumah pun menjadi umpan agar didatangi kecoa.

5. Makanan Hewan Peliharaan

Jika ada hewan peliharaan di rumah, pastikan makanan hewan peliharaan tersimpan dengan cukup baik. Tempatkan makanan hewan peliharaan di wadah toples yang tertutup rapat, atau jika disimpan di plastik gunakan dua sampai tiga lapis plastik pembungkus agar tidak dapat tembus oleh gigitan kecoa.

Jika kecoa terlihat keberadaanya di rumah, segera gunakan HIT Anti Kecoa Spray yang merupakan produk Anti Kecoa Spray pertama di Indonesia dengan formula khusus Anti Kecoa dan dilengkapi teknologi pipa pemburu yang bisa diarahkan ke berbagai arah bahkan sulit dijangkau sekalipun, menjadikan HIT Anti Kecoa Spray sebagai cara membasmi kecoa yang ampuh walaupun kecoa berada di tempat yang tersembunyi seperti di lubang saluran air.

Cukup semprotkan HIT Anti Kecoa Spray di rumah, kecoa pun mati seketika. HIT Anti Kecoa Spray solusi praktis pembasmi kecoa. Dapatkan Promo HIT Anti Kecoa Spray di Godrej Official Store di   ,  ,  atau  

Halaman 1 2 3
Garansi Raket